Pengembangan Media Pembelajaran Fisika Menggunakan Sparkol Videoscribe

Erlia Dwi Pratiwi, Sri Latifah, Mukarramah Mustari

Abstract


Abstract: This research aims to; 1) the development of media physics-based sparkol videoscribe subject kinematic motion in college 2) Determine the feasibility of a medium of learning physics-based sparkol videoscribe subject of kinematics motionin college. This study is a R and D are adopting development of Borg and Gall. Subjects in this study were students and faculty at State Islamic University and the University of Muhammadiyah Metro Lampung with data collection instruments used in the form of a questionnaire given to media experts, subject matter experts, questionnaire responses of faculty and student questionnaire responses to determine the interest in learning media are developed. The type of data that is generated is qualitative data were analyzed with the guidelines the assessment criteria for determining the quality of the product. The results of this study are; 1) Generate product in the form of instructional media sparkol videoscribe physics-based motion kinematics subject in college; 2) know of quality product that has been developed is very feasible with a percentage of 86.70% based on the assessment of media experts and 84.26% by a subject matter expert in the category of very decent Response lecturer with the percentage was 93.60% in the category of very decent and student responses on physics-based learning media sparkol subject videoscribe kinematic motion with the percentage of 96.00% in college.

Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk; mengembangkan dan mengetahui kelayakan media pembelajaran fisika berbasis sparkol videoscribe pokok bahasan kinematika gerak di perguruan tinggi. Penelitian ini merupakan penelitian R and D yang mengadopsi pengembangan dari Borg and Gall. Subjek dalam penelitian adalah dosen dan mahasiswa Universitas Islam Negeri Lampung dan Universitas Muhammadiyah Metro dengan instrumen pengumpulan data yang digunakan berupa angket yang diberikan kepada validator ahli, dosen dan mahasiswa. Jenis data yang dihasilkan adalah data kualitatif yang dianalisis dengan pedoman kriteria penilaian untuk menentukan kualitas produk. Hasil penelitian ini adalah; Menghasilkan media pembelajaran dan mengetahui kualitas produk yang telah dikembangkan 86,70% penilaian ahli media kategori sangat layak, 84,26% ahli materi kategori sangat layak, 93,60% respon dosen kategori sangat layak dan 96,00% respon mahasiswa kateori sangat layak pada media pembelajaran fisika berbasis sparkol videoscribe pokok bahasan kinematika gerak di perguruan tinggi. 

Keywords


media pembelajaran fisika, sparkol videoscribe

Full Text:

PDF

References


Azhar, A. (2014). Media Pembelajaran. Jakarta: Rajawali Pers.

Departemen Agama RI. (2012). Al-Qur’an Terjemahan dan Tajwid. Bandung: Diponegoro.

Hermawan, & Arief, A. (2014). Pengembangan Perangkat Pembelajaran Kurikulum 2013 Melalui Pendekatan Scientific Pada Materi Alat Optik Untuk Melatihkan Sikap Ilmiah Siswa Kelas X SMAN 3 Surabaya. Jurnal Inovasi Pendidikan Fisika (JIPF), 3(3).

Ikbal, R. (2012). Mengenal Komunikasi Multimedia dan Sitem Operasi Komputer Macintosh. Jurnal Komunikologii. Retrieved from http://id.portalgaruda.org/?ref=browse&mod=viewarticle

Mustari, M. (2015). Pengaruh Penggunaan Media Gambar Lewat Komputer Terhadap Hasil Belajar Fisika Pada Siswa Kelas X SMA Negeri 3 Makassar. Jurnal Ilmiah Pendidikan Fisika Al-Biruni, 4(2). https://doi.org/10.24042/jpifalbiruni.v4i2.98

Musyadat, I. (2015). Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Video Scribe Untuk Peningkatan Hasil Belajar Pada Mata Pelajaran Sosiologi Kelas X MAN Bangil. In Skripsi.

Rusman, D. K., & Cepi, R. (2012). Pembelajaran Berbasis Tehnologi Informasi dan Komunikasi “Mengembangkan Profesionalitas Guru.” Jakarta: Rajawali Pers.

Sudjono, A. (2012). Pengantar Statistik Pendidikan. Bandung: Alfabeta.

Sugiono. (2012). Statistik Untuk Penelitian. Bandung: Alfabeta.

Sutikno, W., & Isa, A. (2010). Keefektifan Pembelajaran Berbantuan Multimedia Menggunakan Metode Inkuiri Terbimbing Untuk Meningkatkan Minat dan Pemahaman Siswa. Jurnal Pendidikan Fisika Indonesia, 6.

Sutrisno, T., & Agung, Y. A. (2016). Pengembangan Media Videoscribe Berbasis E-Learning Pada Mata Pelajaran Komunikasi Data dan Interface di SMK Sunan Drajat Lamongan. Jurnal Pendidikan Teknik Elektro.

Wulandari, D. A. (2016). Pengembangan Media Pembelajaran Menggunakan Sparkol Videoscribe Dalam Meningkatkan Minat Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran IPA Materi Cahaya Kelas VIII Di SMP Negeri 01 Kerjo Tahun Ajaran 2015/2016. In Skripsi.

Yuberti. (2016). Kompilasi Artikel. Bandar Lampung.

Yusufhadi, M. (2015). Menyemat Benth Teknologi Pendidikan. Jakarta: Prenada Media Group.




DOI: http://dx.doi.org/10.24042/ijsme.v2i3.4355

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Copyright (c) 2019 Unit Riset dan Publikasi Ilmiah FTK UIN Raden Intan Lampung

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Creative Commons License

Indonesian Journal of Science and Mathematics Education is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License