Penggunaan Layanan Konseling Individu dengan Pendekatan Behavioral untuk Mengurangi Prilaku Membolos Peserta Didik Kelas VIII MTs Miftahul Ulum Merabung Iii Kecamatan Pugung Kabupaten Tanggamus

Nova Erlina, Laeli Anisa Fitri

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui layanan konseling individu dengan pendekatan perilaku dalam mengurangi perilaku membolos siswa kelas VIII MTs Miftahul Ulum Merabung III. Metode penelitian menggunakan deskriptif kualitatif. Teknik pengumpulan data menggunakan wawancara, observasi dan dokumentasi sebagai data pendukung. Hasil penelitian menunjukkan bahwa layanan konseling individu dengan pendekatan perilaku akan dimaksimalkan dengan menekankan keterampilan dasar konseling sebagai upaya dalam mengurangi perilaku bolos.


Keywords


Counseling; Individual; Behavioral; Play truant

Full Text:

PDF

References


Azwar Syaifudin, Sikap Manusia, (Yogyakarta: PTPustaka Belajar, 2003).

Bimo Walgito, Psikologi Sosial (Suatu Pengantar), (Yogyakarta: C.V Andi Offset, 2003).

Burhan Bungin, Analisis Data Penelitian Kualitatif Pemahaman Filosofis dan Metodelogis Ke Arah Penguasa Model Aplikasi ( Jakarta: Raja Grafindo Persada, 2003).

........................, Analisis Data Penelitian Kualitatif, ( Jakarta: Raja Grafindo Persada, 2003).

Citra Abriani, Panduan Praktikum Bimbingan dan Konseling Pribadi-Sosial, (Bandar Lampung, 2013).

Departemen Pendidikan Nasional, Undang-undang No 20 Tahun 2003 tentang sistem pendidikan nasional, (Jakarta), 2003.

Dewa Ketut Sukardi, Pengantar Bimbingan dan Konseling di Sekolah (Jakarta: Rineka Cipta, 1996)

......................., Pengantar Pelaksanaan Program Bimbingan dan Konseling di sekolah, ( Jakarta: Rineka Cipta, 2000).

Kaelan, M.S, Metode Penelitian Kualitatif Bidang Filsafat, (Yogyakarta : Paradigma, 2005).

Kartono, Patologi Sosial Kenakalan Remaja, (Jakarta:Rajawali Press, 2003).

Kurnia, Metode Guru BK dalam Menangani Masalah Pribadi Sosial Siswa di MTS N 1 Yogyakarta, 2013. Tersedia: www. Digilip. Uin-Suka. ac.id. (diakses pada tanggal 22 oktober 2015 jam 12.00)

Lexy J. Moleong, Metode Penelitian Kualitatif, (Jakarta: Remaja Rosdakarya, 2002).

Mardalis, Metode Penelitian Sebagai Pendekatan Proposal, ( Jakarta : Bumi Aksara, 2004).

Mulyasa, Praktik Penelitian Tindakan Kelas , (Bandung: Rosdakarya, 2009).

Nana Syaodih, Bimbingan dan Konseling dalam Praktek, (Bandung:Maestro, 2007).

Pengertian membolos” (On-line), tersedia di: http:triagung2503.blogspot.com/artikel-membolos-sekolah.html (21 April 2015)

Erman Amti dan Prayitno, Dasar-dasar Bimbingan dan Konseling, (Jakarta: Rineka Cipta, 2004).

Prayitno, Pelayanan Bimbingan dan Konseling, (Jakarta: PT. Ikrar Mandiri Abadi, 1997.

Samsul Munir Amin, Bimbingan dan Konseling Islam (Wonosobo: Amzah, 2008)

Soerjono Suekanto, Penelitian Hukum Normatif Suatu Tinjauan Singkat, (Jakarta: Raja Grafindo, 1998).

Sofyan S. Willis, Konseling Individual Teori dan Praktek (Bandung: Alfabeta, 2004).

Sunardi, Permanarian, M. Assjari, Adaptasi untuk Anak Berkebutuhan Khusus Makalah: Teori Konseling, PLB FIP UPI, 2008

Suparjo, Upaya Mengatasi Anak Membolos dengan Pendekatan Rational Emotive Behavior Therapy (REBT) di SMP Karang Malang Tahun Ajaran 2008-2009.

Suparwoto, Konseling Teman Sebaya, (Bandung: Rineka Cipta, 2008).

Supriyo, Bimbingan dan Konseling Sekolah, (Yogyakarta: Gava Media, 2008).

Tohirin, Bimbingan dan Konseling di Sekolah dan Madrasah (berbasis integrasi), (Jakarta: PT Raja Grafindo, 2007).

http://www.pendidikanekonomi.com/akibat-perilaku-membolos,html (21 April 2016)

http.www.pemberianbimbingan.blogspot.com/2013/04/normal-0-false-false-x-none-x-html (21 April 2015)

http://www.gudangilmu:analisis perilakumembolos,html (21 April 2016)

http:fauzizdeslav.blogspot.com/konseling-psikologi-individual-kopsin.html, (21 Juli 2015)

Titik Kristiani, “Sebab Siswa Membolos” (On-line), tersedia di: http//www.kompas.com,html (22 April 2016)




DOI: http://dx.doi.org/10.24042/kons.v3i1.574

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Copyright (c) 2016 Nova Erlina, Laeli Anisa Fitri

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

rajajp188

klik4d

cukong88

12djarum