Nilai-Nilai Humanisme dalam Novel 99 Cahaya di Langit Eropa
Abstract
Seiring ramainya karya novel di Indonesia, beberapa penulis novel yang bergenre religiuspun turut bermunculan, salah satu novel yang bernuasa religi yaitu novel yang berjudul “99 cahaya dilangit erova”. Sayangnya, masih banyak yang menganggap karya sastra novel hanya karya fiksi pengisi waktu luang yang tidak memiliki relevansi dalam kehidupan, sehingga masih banyak yang tidak menghayatinya. Akan tetapi berbeda halnya dengan novel yang satu ini, didalam novel ini tersirat nilai-nilai yang sangat mulya, yakni nilai-nilai humanisme. Dalam tulisan ini peneliti akan mengungkap bagaimana nilai-nilai humanisme yang terdapat didalam novel 99 cahaya di langait eropa. jalannya penelitian ini menggunakan metode konten analisis. Nilai-nilai humanisme yang terdapat didalam novel ini telah menawarkan dirkursus nilai dalam dua entitas sekaligus yaitu secara universal dan partikular. Secara Universal, terkait dengan nilai-nilai religi yang “rahmatan lil alamin”, yang bisa bersentuhan secara positif dengan nilai-nilai universal agama lain. seperti perdamaian, kasih sayang, perhatian dan toleransi. Sementara secara partikular, berhubungan dengan kaidah dan nilai khusus yang membedakan perspektif dalam Islam dengan agama lainnya. Lebih jauh, yang partikular berkaitan dengan urusan khusus yang bersifat nafsi-nafsi terkait dengan ritual keimanan. Sebagai manusia yang berakal, manusia hanya perlu memberikan penghormatan yang tinggi atas kebebasan interpretasi.
Full Text:
PDFReferences
Darmodiharjo, Darji dan Shidarta. Filsafat Hukum: Apa dan Bagaimana Filsafat Hukum Indonesia, Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama, 2006.
Herimanto dan Winarno. Ilmu Sosial dan Budaya Dasar, Jakarta:Bumi Aksara, 2012..
Kaelan. Metode Penelitian Kualitatif Bidang Filsafat, Yogyakarta: Paramadina, 2005.
Kartini Kartono. Metodologi Reaserch, Bandung: Mandar Maju. 1990.
Prodotokusumo, Partini Sardjono. Pengkajian Sastra, Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama, 2008.
Wicaksono, Andri. Pengkajian Prosa Fiksi, Yogyakarta: Garudhawaca, 2014.
Yunus, Mahmud. Kamus Arab Indonesia, Jakarta: Hidakarya Agung, 1990.
Abidin, Zainal. Filsafat Manusia; Memahami Manusia Melalui Filsafat, Bandung: PT. Remaja Rosdakarya, 2000.
Alwi dan Hasan. et el., Tata Bahasa Baku Bahasa Indonesia, Jakarta: Balai Pustaka, 2003.
Ali, Yunasril. Manusia Citra Ilahi, Jakarta: Paramadina, 1997.
Bagus, Lorens. Kamus Filsafat. Jakarta: PT. Gramedia Pusaka Utama, 2005.
Bertens, K. Ringkasan Sejarah Filsafat, Yogyakarta: Kanisius, 1998.
F. Budi Hardiman. Humanisme dan Sesudahnya, Jakarta: Gramedia, 2012.
Hanafi, Hasan. Etika Global dan Solidaritas Kemanusiaan dalam Islam dan Humanisme, Pustaka Pelajar: Yogyakarta, 2007.
Hatsin, Abu. “Pengantar” dalam, Islam dan Humanisme, Aktualisasi Islam di Tengah Humanisme Universal, Yogyakarta: Pustaka Pelajar, 2007.
Ja’far. Manusia Menurut Suhrawardi al Maqtul, Banda Aceh: Yayasan PeNa, 2011.
Magee, Bryan. The Story of Philosophy, Alih bahasa : Marcus Widodo dan Hardono Hadi, Yogyakarta: Kanisius, 2008.
Maksum, Ali. Pengantar Filsafat, Yogyakarta: Ar-ruzzmedia, 2009.
Maksum, Ali. Tasawuf Sebagai Pembebasan Manusia Modern: Signifikansi Konsep Tradisionalisme Islam. Yogyakarta: Pustaka Pelajar, 2003.
Mudhofir, Ali. Kamus Teori dan Aliran Dalam Filsafat dan Teologi,Yogyakarta: Gajah Mada University Press, 1996.
Mukhtar, Aflatun. Tunduk kepada Allah, Jakarta: Paramadina. 2001.
Snijders, Albert. Antropologi Filsafat: Manusia Paradoks dan Seruan, Yogyakarta: Kanusius, 2004.
Sugiharto, Bambang (ed). Humanisme dan Humaniora Relevenasinya Bagi Pendidikan. Yogyakarta: Jalasutra, 2008.
Suhelmi, Ahmad. Pemikiran Politik Barat: Kajian Sejarah PerkembanganPemikiran Negara, Jakarta: Gema Insani Press, 2007.
Sujawa. Manusia dan Fenomena Budaya, Yogyakarta: Pustaka Pelajar, 2001
Suseno, Franz Magnis. Pemikiran Karl Marx: Dari Sosialisme Utopis ke Perselisihan Revisionism, Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama, 2005.
Syarafa, Ismail Asy. Ensiklopedia Filsafat, Alih bahasa: Shofiyullah Mukhlas. Jakarta Timur: Pustaka Al Kautsar Grup, 2005.
Tjaya, Thomas Hidya. Humanisme dan Skolastisime; Sebuah Debat. Yogyakarta: Kanisius, cet. 5, 2008.
Yunus, Mahmud. Kamus Arab Indonesia. Jakarta: Hidakarya Agung, 1990.
DOI: http://dx.doi.org/10.24042/ijitp.v2i2.6507
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Indonesian Journal of Islamic Theology and Philosophy (IJITP) [p-ISSN: 2656-8748, e-ISSN: 2686-4304]
Office: Akidah dan Filsafat Islam Program, Fakultas Ushuluddin dan Studi Agama, Universitas Islam Negeri Raden Intan Lampung, INDONESIA
Jl. Letkol H. Endro Suratmin, Sukarame, Bandar Lampung, Lampung, KP. 34513. Email: ijitp@radenintan.ac.id
Licency:
All articles published by Indonesian Journal of Islamic Theology and Philosophy (IJITP) are licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.