Bahasa Arab dan Psikolinguistik: Kajian Konseptual dan Historis

Zulhannan Zulhannan

Abstract


Abstract: Penelitian ini diawali persoalan substansial mengapa bahasa Arab dan psiko-linguistik harus dikaji secara konseptual dan historis?  dengan tujuan penelitian men-deskripsikan keniscayaan bahasa Arab dan psikolinguistik dikaji secara konseptual dan historis. Sedangkan penelitian ini dapat memberikan kontribusi teoritis dan kontribusi praktis. Dimana kontribusi teoritis dapat dijadikan paradigma baru bagi peneliti beri-kutnya untuk mengadakan studi tentang relevansi bahasa arab dan psikolinguistik: kajian historis dan konseptual. Sementara kontribusi praktis, bahwa psikolinguistik  dapat diaktualisasikan dalam pembelajaran bahasa Arab di era globalisasi saat ini, dimana kedua disiplin ilmu ini tidak akan menemukan titik final yang berakhir pada suatu muara tertentu, sebab selalu berkembang dan update pada setiap era (masa). Penelitian ini merupakan studi kepustakaan (library research) dengan cara menela’ah aneka literatur yang terkait. Sedangkan metode yang akan diterapkan dalam penelitian ini adalah deskriptif dan analisis. Kedua metode ini tidak diterapkan satu persatu, akan tetapi diterapkan secara serentak. Metode deskriptif dipakai, karena dalam uraiannya akan memberikan gambaran umum tentang persoalan yang akan dikaji, kemudian dari data tersebut akan diadakan interpretasi. Sementara metode analisis digunakan untuk melihat secara kritis berbagai persoalan yang melatar belakangi persoalan tersebut. Untuk prosedur pengolahan data, digunakan Content Analysis. Mencermati paparan dimaksud, maka temuan penelitian yang dihasilkan adalah “Desain Psikolinguistik dalam Pembelajaran Bahasa Arab”, dimulai dari desain tujuan, desain materi, desain pendekatan, desain metode, desain teknik, desain media pembelajaran serta desain evaluasi proses dan evaluasi hasil.

 

Keywords: Bahasa Arab, Psikolinguistik, Konseptual dan Historis


Full Text:

PDF

References


DAFTAR PUSTAKA

Abu Shalih, Badruddin, (Tanpa Tahun), al-Madkhal ila al-Lughah al-Arabiyyah, Beirut: Dar al-Syarq al-Arabi, Cet. Ke-2

Al-Khuli, Ali, Muhammad, (1986), Asalib Tadris al-Lughah al-Arabiyah, Riyadh: al-Mamlakah al-Arabiyah al-Syu’udiyah, Cet. Ke-2

Abdu al-Muhsin, Yusri, (Tanpa Tahun), al-Murahiqat Wa al-Thib al-Nafsi, al-Qahirah: Dar al-Huriyyah.

Abbas, Faishal (1990), Asalib Dirasah al-Syakhshiyyah: al-Taknikatu al-Isqathiyyah, Beirut: Dar al-Fikr al-Lubnani, Cet.Ke-1

Asrori, Imam (2004), Sintaksis Bahasa Arab Frasa-Klausa-Kalimat, Malang: Misykat, Cet. Ke-1

Al-Khathib, Halaa (2007), Ta’allam Kaifa Tuwazin Hayatak: Sit Quwa Tu’idu Ilaika Thaqatuka Wa ‘Azimatuka, al-Riyad: al-Mamlakah al-Arabiyah al-Su’udiyah, Cet.Ke-1

Chaer, Abdul (2003), Psikolinguistik: Kajian Teoretik, Jakarta: PT Rineka Cipta, Cet.Ke-1

Chomsky, Noam (1977), Language and Mind, New York: Harcourt Broce Jovanovich, Inc.

Dardjowidjojo, Soenjono (2003), Psikolinguistik Pengantar Pemahaman Bahasa Manusia, Jakarta: Yayasan Obor Indonesia, Cet.ke-1

Ibn Ibrahim, Nashir (Tanpa Tahun), Tarikh Ilm al-Lughah al-Nafsi Wa Ahdafuhu, al-Madinah al-Munawwarah: al-Mamlakah al-Arabiyah al-Su’udiyah.

Ibrahim Abdu al-Karim, Muhammad (2007), Lughah al-Jasad al-Nafsiyah, Dimasyqo: Dar ‘Ala’ al-Din, Cet.Ke-1

Ilyan, Mahmud, Fuad, Ahmad (1992), al-Maharat al-Lughawiyah; Mahiyatuha wa Taraiq Tadrisiha, Riyad: Dar al-Muslim, Cet. Ke-1

Kamal, Deeb, Abu (1971), Al-Jurjani's Theory of Poetic Imagery and its Background, Ph.D, Thesis, Oxford University, England, Fi Majallah al-Jami’ah al-Islamiyah, al-‘Adad 154.

Ka’wash, Aziz (2010), Ilm al-Lughah al-Nafsi: Baina al-Adabiyah al-Lisaniyah Wa al-Dirasat al-Nafsiyah, Baskarah: Majallah Kulliyat al-Adab Wa al-Ulum al-Insaniyah Wa al-Ijtima’iyah, al-‘Adad al-Sabi’.

Khawis, Mu’in (2003), Fan al-‘Ilaj al-Nafsi, Dimasyqo: Dar ‘Ala’ al-Din, Cet.Ke-2

Mahjub, Fatimah, (Tanpa Tahun), Dirasat Fi Ilm al-Lughah, al-Qahirah: Dar al-Nahdhah al-Arabiyah.

Qasis, Umar (2014), Iktisyaf Thabai’i al-Nas Wa Thuruq al-Ta’amul Ma’ahum: Tathbiq Ilm al-Nafs Fi Makan al-‘Amal Wa Fi al-Usrah, Dimasyqo: Wizarah al-Tsaqafah, Cet.Ke-1.

Simanjuntak, Magantar (1990), Pengantar Psikolinguistik Modern, Kualalumpur: Dewan Bahasa dan Pustaka.

Syamsuddin, Jalal (Tanpa Tahun), Ilm al-Lughah al-Nafsi: Manahijuhu Wa Nadzariyatuhu Wa Qadhayahu, al-Iskandariyah: Mu’assasah al-Tsaqafah al-Jami’iyah, Jilid-1.

------- (Tanpa Tahun), Ilm al-Lughah al-Nafsi: Manahijuhu Wa Nadzariyatuhu Wa Qadhayahu, al-Iskandariyah: Mu’assasah al-Tsaqafah al-Jami’iyah, Jilid-2.




DOI: http://dx.doi.org/10.24042/albayan.v9i2.2241

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2017 Zulhannan Zulhannan



Editorial Office:

Jurnal Al Bayan: Jurnal Jurusan Pendidikan Bahasa Arab, Arabic Education Study Program, Faculty of Education and Teachers Training, Unversitas Islam Negeri Raden Intan Lampung

Jl. Endro Suratmin 1 Sukarame, Bandar Lampung 35131-Indonesia

e-mail: jurnalalbayan@radenintan.ac.id
http://ejournal.radenintan.ac.id/index.php/albayan/index

Creative Commons License

Jurnal Al Bayan: Jurnal Jurusan Pendidikan Bahasa Arab is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License. p-ISSN 2086-9282 | e-ISSN 2549-1229

View My Stats