Ketidakseimbangan Instrumen Penilaian Pada Domain Pembelajaran

Yuberti Yuberti

Abstract


Generally, the result of teaching and learning process pointed to three basic aspects, they are; cognitive, affective, and psycomotoric that must be achieved by the students. These three aspects can not be divided because they are a unity. Teaching and learning hold one important aspect in education, that is to develop and empower cognitive, affective, and psycomotoric to create students effectively. The three domains should be underwritten in teaching learning process they cover lesson planning, lesson implementation, the result of evaluation and supervision of teaching and learning process. Based on the concept result teaching and learning throughly, the teacher are obligated to make instruments for three domains in teaching and learning process and it’s application. Various kind of evaluation are made to get the responsibly result of students’ teaching and learning can describe students ability comprehensively.

Secara umum, hasil pembelajaran mengarah pada tiga hal pokok yang harus mampu dicapai peserta didik, yaitu Afektif, Kognitif dan Psikomotorik. Ketiga hal ini tidak boleh dipisahkan karena merupakan satu kesatuan. Pembelajaran sebagai salah satu aspek penting dalam pendidikan memegang peranan mengembangkan dan memberdayakan domain kognitif, afektif, dan psikomotor bagi peserta didik secara seimbang. Keseimbangan pengembangan dan pemberdayaan ketiga domain tersebut harus tertuang dengan jelas dalam proses pembelajaran, meliputi perencanaan pembelajaran, pelaksanaan pembelajaran, penilaian hasil pembelajaran, dan pengawasan proses pembelajaran. Berdasarkan konsep hasil belajar yang bersifat menyeluruh, sudah menjadi keharusan bahwa guru harus membuat instrumen pada ketiga ranah dalam pembelajaran tersebut dan melakukan penerapan penilaiannya. Berbagai bentuk penilaian dibuat untuk memperoleh hasil belajar peserta didik yang dapat dipertanggungjawabkan serta benar-benar dapat menggambarkan kemampuan peserta didik secara komprehensif.

Kata kunci: domain pembelajaran, instrumen penilaian, ketidakseimbanga


Full Text:

PDF

References


Anderson, Lorin W. and Krathwohl, David R. A. Taxonomy for learning, teaching, and Assessing: A Revisi of Bloom”s Taxonomy of Educational Objectives. A Bridged edition. Addison Wesley Longman, Inc. 2001.

Burke, Kay. How to Assess Authentic Learning. Fifth Edition. New Delhi. Mathura Road, 2009.

Driscoll, Marcy P. Psychology of Learning for Instruction, Second Edition. Massachusetts: Pearson Educational Company. 2000.

Gagne, Robet M et al., Principles of Instructional Design. Colonia Polanco: Thomson Learning, Inc. 2005.

Gredler, Margaret E. Bell. Learning and intruction Theory into Practice, Pearson Education, Inc, 2009

Meyer,” Authentic Assessment”. http://.learner.org/channel/workshop/socialstudies/pdf/session7/7.performance assessment. Pdf (diunduh tanggal 20 April 2010).

Smaldino, Sharon E., Deborah L Lowther, James D. Russel. Instructional Technology and media for Learning. New Jersey: Pearson education, Inc, 2007.




DOI: http://dx.doi.org/10.24042/jipfalbiruni.v4i1.76

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License

Jurnal ilmiah pendidikan fisika Al-Biruni is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.