Faktor Yang Mempengaruhi Perkembangan Moral Pada Anak Usia Dini

Mardi Fitri, Na’imah Na’imah

Abstract


Penelitian ini dilaksanakan dengan menganalisis studi kepustakaan dari berbagai buku-buku dan jurnal-jurnal ilmiah. Penelitian yang dilakukan ini bertujuan untuk mencari tahu penyebab yang dapat meningkatkan perkembangan moral anak yang berusia dini. Sedangkan metode penelitian menggunakan library research dan jenisnya berupa penelitian deskriptif. Hasil penelitiannya menunjukkan bahwa perkembangan moralitas anak yang berusia dini memperlihatkan adanya proses perubahan tingkah laku, budi pekerti, akhlak, maupun karakter anak untuk memiliki perkembangan yang baik. Perkembangan perilaku pada anak disebabkan oleh faktor lingkungan terdekat atau sekitarnya. Perkembangan tersebut dapat berupa keadaan situasi lingkungan, konteks individu, atau kepribadian seseorang dalam konteks sosial atau cara berintraksi dengan lingkungan sekitar dalam bermasyarakat. Hal ini membuktikan bahwa perlu adanya peran orang tua atau pendidik dalam membimbing anak yang masih berusia dini, karena hal tersebut akan mempengaruhi perkemban yang terjadi pada diri anak dimasa yang akan datang. Jadi, dapat disimpulkan bahwa pengaruh perkembangan moral pada anak usia dini dipengaruhi oleh faktor keseharian anak dalam lingkungan sekitarnya, sehingga perlu adanya suatu pembelajaran pada anak mengenai nilai-nilai positif yang akan mengajarkan anak baik secara moral maupun sosialemosiaonalnya.

Keywords


Anak Usia Dini; Perkembangan Moral

Full Text:

PDF

References


Abderramane Benlahcene, Ruslan Bin Zainuddin, N. S. A. Bt. I. (2018). A Study on Moral Reasoning among Managers of the State-owned Companies in Algeria. Internasional Journal of Academic research in Economics & Management Sciences, 7(3), 89–100. https://doi.org/10.6007/IJAREMS/v7-i3/4438

Ananda, R. (2017). Jurnal Obsesi: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini Implementasi Nilai-nilai Moral dan Agama pada Anak Usia Dini. Pendidikan Anak Usia Dini, 1(1), 19–31. https://doi.org/10.31004/obsesi.v1i1.28

Aris Priyanto. (2014). Pengembangan Kreativitas Pada Anak Usia Dini Melalui Aktivitas Bermain. Jurnal Ilmiah Guru Caraka Olah Pikir Edukatif, 0(2).

Dahl, A., & Killen, M. (2018). A developmental perspective on the origins of morality in infancy and early childhood. Frontiers in Psychology, 9(SEP), 1–6. https://doi.org/10.3389/fpsyg.2018.01736

Fatmawati, N., & Supriyanto, D. (2018). Pengaruh Metode Bercerita (Tentang Kisah – kisah Nabi dan Rosul) terhadap Perkembangan Nilai Agama dan Moral Anak Usia 4-5 Th di RA. Perwanida Raci Kecamatan Bangil Kabupaten Pasuruan Tahun Ajaran 2017-2018. PROCEEDING: The Annual International Conference on Islamic Education, 3(2), 332–337. http://jurnal.stitnualhikmah.ac.id/index.php/proceedings/article/view/285

Fenti Hikmawati. (2017). Metodelogi Penelitian. Rajawali Pers.

Hasanah, E. (2019). Perkembangan Moral Siswa Sekolah Dasar Berdasarkan Teori Kohlberg. Journal UNY, 6(2), 131–145.

Husaini Usman, S. A. (2014). Pengantar Statistika. Bumi Aksara.

Inawati, A. (2017). Strategi Pengembangan Moral dan Nilai Agama Untuk Anak Usia Dini. Jurnal Pendidikan Anak, 3(1), 51–64.

Irma, C. N., Nisa, K., & Sururiyah, S. K. (2019). Keterlibatan Orang Tua dalam Pendidikan Anak Usia Dini di TK Masyithoh 1 Purworejo. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 3(1), 214. https://doi.org/10.31004/obsesi.v3i1.152

Kasmadi, N. (2019). Pola Asuh Orang Tua Dalam Pembinaan Moral Anak Usia Dini. SMART KIDS : Jurnal Pendidikan Islam Anak Usia Dini, 1(2), 17–24. http://smartkids.ftk.uinjambi.ac.id/index.php/smartkids/article/view/35

Kusnilawati, K., Fauziddin, M., & Astuti, A. (2018). Meningkatkan Aspek Perkembangan Nilai Agama dan Moral Anak Usia Dini dengan Penerapan Metode Bercerita Tema Islami. Aulad : Journal on Early Childhood, 1(1), 28–38. https://doi.org/10.31004/aulad.v1i1.4

Laila Maharani. (2014). Perkembangan Moral Pada Anak Laila Maharani. Jurnal Bimbingan dan Konseling, 01(2), 93–98.

Loukatari, P., Matsouka, O., Papadimitriou, K., Nani, S., & Grammatikopoulos, V. (2019). The Effect of a Structured Playfulness Pogram on Sosial Skills in Kindergarten Children. Internasional Journal of Instruction, 12(3), 237–252. https://doi.org/doi.org/10.29333/iji.2019.12315a

Masganti. (2017). Psikologi Perkembangan Anak Usia Dini. Kencana.

Mirzaqon, A., & Purwoko, B. (2018). Studi Kepustakaan Mengenai Landasan Teori Dan Praktik Konseling Expressive Writing Library. Jurnal BK UNESA, 1, 1–8.

Moleong, L. J. (2014). Metodologi Penelitian Kualitatif. PT Remaja Rosdakarya.

Nauli, V. A., Karnadi, K., & Meilani, S. M. (2019). Peran Ibu Pedagang Pasar 24 Jam Terhadap Perkembangan Moral Anak (Penelitian Studi Kasus di Kota Bekasi). Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 3(1), 241. https://doi.org/10.31004/obsesi.v3i1.179

Nurhayati, N., Awalunisah, S., & Amrullah, A. (2019). Keefektifan Metode Role Play Terhadap Nilai Moral Anak Usia 5-6 Tahun. Jurnal Akrab Juara, 4(2), 181–195. http://akrabjuara.com/index.php/akrabjuara/article/view/576

Nurjanah, S. (2018). Perkembangan Nilai Agama Dan Moral (Sttpa Tercapai). Jurnal Paramurobi, 1(1).

Ozbey, S. (2014). A Study on Preschool Children ’ s Perceptions of Moral and Social Rules. International Journal of Humanities and Social Science, 4(11), 149–159.

Permata Ashfi, W. W. (2016). Status Ibu Dan Pengaruhnya Dalam Kecerdasan Moral Anak Pra-Sekolah. jurnal indigenous, 1(2), 62–70.

Pranoto, Y. K. S. (2017). Kecerdasan Moral Anak Usia Prasekolah. Edukasi, 2(1), Article 1. https://journal.unnes.ac.id/nju/index.php/edukasi/article/view/962

Pranoto, Y. K. S., & Khamidun, K. (2019). Kecerdasan Moral: Studi Perbandingan pada Anak Usia 4-6 Tahun. Prosiding Seminar Nasional Pascasarjana (PROSNAMPAS), 2(1), 498–511.

Raihana, P. A., & Wulandari, W. (2017). Status Ibu dan Pengaruhnya dalam Kecerdasan Moral Anak Pra-Sekolah. Indigenous: Jurnal Ilmiah Psikologi, 1(2), Article 2. https://doi.org/10.23917/indigenous.v1i1.2905

Rakimahwati, Y. (2012). Upaya Meningkatkan Perkembangan Moral Anak Usia Dini Melalui Mendongeng Di Tk Dharmawanita Improving the Moral Development of Early Age Children. jurnal Ilmiah Visi P2TK PAUD NI, 7(1), 18–41.

Safitri, L. N., & Aziz, H. (2019). Pengembangan nilai agama dan moral melalui metode bercerita pada anak. Jurnal Ilmiah TUmbuh kembang Anak Usia Dini, 4(1), 85–96.

Safitri, Y. (2017). Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Perkembangan Bahasa Balita di UPTD Kesehatan Baserah Tahun 2016. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 1(2), 148-155–155. https://doi.org/10.31004/obsesi.v1i2.35

Sesmiarni, Z. (2019). The Effective Moral Education on Early Childhood As an Effort Against Immoral Culture. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 3(2), 561. https://doi.org/10.31004/obsesi.v3i2.191

Sufa, F. F., & Setiawan, H. Y. (2017). Analisis Kebutuhan Anak Usia Dini Usia 4-6 Tahun Pada Pembelajaran Berbasis Komputer Anak Usia Dini. RESEARCH FAIR UNISRI, 1(1).

Sugiyono. (2014). Metode Penelitian Kuantitati fKualitatif dan RND. Alfabeta.

Usakli, H. (2010). Early childhood education: The case of Turkey. Sage Journals, 11(2), 215–218. https://doi.org/10.2304/ciec.2010.11.2.215

Yin, R. K. (2011). Qualitative Research from Start to Finish (9 ed.). The Guilford Press.




DOI: http://dx.doi.org/10.24042/ajipaud.v3i1.6500

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2020 Al-Athfaal: Jurnal Ilmiah Pendidikan Anak Usia Dini

License URL: https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0

 

 

 

Creative Commons LicenseAll publications by Al-Athfaal: Jurnal Ilmiah Pendidikan Anak Usia Dini [p-ISSN: 2622-5484, e-ISSN: 2622-5182] are licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.