Pengembangan Projectile Launcher Sebagai Alat Praktikum Sederhana Fisika pada Materi Gerak Parabola
Abstract
Abstrak:Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan yang bertujuan untuk menghasilkan produk media projectile launcher sebagai alat praktikum sederhana fisika pada materi gerak parabola dan untuk mengetahui kelayakan dari media projectile launcher sebagai alat praktikum sederhana fisika pada materi gerak parabola. Masalah dalam penelitian ini antara lain bagaimanakah mengembangkan projectile launcher sebagai alat praktikum sederhana fisika pada materi gerak parabola dan bagaimanakah respon peserta didik terhadap media projectile launcher sebagai alat praktikum sederhana fisika pada materi gerak parabola. . Subjek dalam penelitian ini adalah kelas IX SMA N 1 Way Tenong dan SMA N 2 Way Tenong. Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan menggunakan metode penelitian Research and Development (R and D) yang mengadopsi pengembangan dari Borg and Gall yang telah dimodifikasi oleh sugionoProduk yang dihasilkan berkategori sangat layak berdasarkan validasi dari ahli materi dengan presentase 100% dan berdasarkan validasi dari ahli media dengan presentase 100%, serta mediaProjectile Launchersangatmenarikuntukdijadikanbahanajarberdasarkanpenilaiangurumemperolehpresentaseskor100% dan respon peserta didik pada uji coba kelompok terbatas memperoleh skor presentase 95% untuk SMA N 1 Way Tenong dan 92% untuk SMA N 2 Way Tenong
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Anwar, E. D. (2014). Pelatihan Pembuatan Alat-Alat Praktikum IPA Fisika Bagi Guru IPA SMP/MTs Swasta Se-Kecamatan Winong Kab. Pati.
Giancoli, D. C. (2001). Fisika (Edisi Keli). Jakarta: Erlangga.
Latifah, S. (2015). Pengembangan Modul IPA Terpadu Terintegrasi Ayat-Ayat Al-Qur’an Pada Materi Air Sebagai Sumber Kehidupan. Jurnal Ilmiah Pendidikan Fisika Al-Biruni, 4(2), 155.
Masykur, R., Nofrizal, & Syazali, M. (2017). Pengembangan Media Pembelajaran Matematika dengan Macromedia Flash. Al-Jabar: Jurnal Pendidikan Matematika, 8(2).
Nurseto, T. (2011). Membuat Media Pembelajaran yang Menarik. Ekonomi & Pendidikan, 8(1), 19–35.
Nurussaniah, & Nurhayati. (2016). Pengembangan Penuntun Praktikum Fisika Dasar 1 Berbasis Guided Inquiry Untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Mahasiswa. Priosiding Seminar Nasional Fisika (E-Journal), V, 63–68.
Sohibun, & Ade, F. Y. (2017). Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Virtual Class Berbantuan Google Drive. Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Virtual Class Berbantuan Google Drive, 02(2), 121–129.
Sugiyono. (2010). Metode Penelitian kuantitatif, kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Widiyarini, A., & Wilujeng, I. (2015). Pengembangan LKS IPA berbasis scientific approach untuk mengoptimalkan learning outcome siswa MTs kelas VII. Jurnal Pendidikan Matematika Dan Sains, 3(2), 169–181.
Wijaya, R. C., M, D., & Kamid. (2014). Pengembangan Media Pembelajaran Fisika Projetile Launcher Sebagai Alat Praktikum Fisika Pada Materi Gerak Parabola Fisika Kelas XI IPA. EDUSAINS.
Young, A. F. (2002). Fisika Universitas Edisi Kesepuluh Jilid 1. Jakarta: Erlangga.
DOI: http://dx.doi.org/10.24042/ijsme.v2i2.4323
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2019 Unit Riset dan Publikasi Ilmiah FTK UIN Raden Intan Lampung
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Indonesian Journal of Science and Mathematics Education is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.