STUDI KOMPETENSI GURU DAN LINIERITAS PENDIDIKAN DALAM PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR SISWA DI SD NEGERI 1 GUNUNG TIGA DAN SD NEGERI 1 NGARIP LAMPUNG

Hanif Cahyo Adi, Mukminatun Zulvia, Agus Faisal Asyha

Abstract


Tolak ukur keberhasilan dalam pendidikan adalah prestasi belajar siswa yang baik dan terukur. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa jauh hubungan antara linieritas pendidikan guru dan kompetensi guru agama terhadap prestasi belajar siswa di SD Negeri 1 Gunung tiga dan SD Negeri 1 Ngarip Lampung. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan jenis pendekatan fenomenologi. Subyek penelitian ini adalah guru agama SD negeri 1 Gunung tiga dan SD negeri 1 Ngarip lampung. Teknik pengambilan data dengan wawancara dan.teknik analisis data menggunakan model analisis Cresswel. Hasil analisis data menunjukkan bahwa berdasarkan wawancara  mendalam kepada responden didapatkan beberapa tema utama yang mendukung keberhasilan prestasi siswa berkaitan dengan kompetensi guru. Tema satu, guru agama sudah mempunyai kompetensi yang cukup dalam menunjang pembelajaran. kompetensi yang dilihat adalah kompetensi pedagogic, kepribadian dan kompetensi professional. Tema kedua, keberhasilan dalam prestasi belajar di dukung dari linieritas pendidikan Guru Agama. Tema ketiga, adanya linieritas pendidikan menjadikan guru mempunyai kompetensi dalam mengajar terutama dalam kompetensi pembelajaran dan professional.

Keywords


Kompetensi, Guru, Prestasi Belajar

Full Text:

PDF

References


Afandi, Muhammad. 2016. “Kompetensi Guru Sebagai Kunci Keberhasilan Dalam Pembelajaran Saintifik.” Seminar Nasional Pendidikan Purwokerto : Universitas muhammadiyah Purwokerto.

Ahmadi, Abu, and Widodo Supriyono. 2013. Psikologi Belajar. Jakarta: PT Rineka Cipta.

Dalyono. 2015. Psikologi Pendidikan. Jakarta: PT. Rineka Cipta.

Djamarah, Syaiful Bahri. 2012. Prestasi Belajar Dan Kompetensi Guru. Surabaya: Usaha Nasional.

Hamdani. 2011. Strategi Belajar Mengajar. Bandung: CV. Pustaka Setia.

Husein, Latif. 2017. Profesi Keguruan Menjadi Guru Profesional. Yogyakarta: PT. Pustaka Baru Press.

Komalasari, Febyana Putri. 2015. “Profesionalisme Guru Ditinjau Dari Pendidikan Dan Latihan Serta Pengalaman Mengajar Di Smp Negeri Se- Kecamatan Delanggu Tahun 2014.” Prosiding Semiar Nasional Pendidikan Ekonomi & Bisnis Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan : Universitas Sebelas Maret Surakarta.

Moutakas, Clarck E. 1994. Phenomenological Research Methods. New Delhi: Sage Publication India.

Oktradisa, Ahwy, and Aufi Minzani. 2018. “Studi Evaluasi Kinerja Guru Kelas Mi Bersertifikasi Ijazah Non- Pgmi Terhadap Kompetensi Pedagogik Dan Profesional Di Kabupaten Magelang.” Pendas: Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar III (01).

riyanto. 2016. “Implementasi Undang-Undang Nomor 14 Tahun 2005 Pasal 7 Poin c Tentang Guru Dan Dosen Di Madrasah Aliyah Se Kabupaten Kampar.” Thesis.

Sholeh, Asronun Niam. 2006. Membangun Profesionalitas Guru. Jakarta: Eslas Jakarta.

Siagian, Roida Eva Flora. 2012. “Pengaruh Minat Dan Kebiasaan Belajar Siswa Terhadap Prestasi Belajar Matematika.” Jurnal Formatif II (2).

Siswoyo, Dwi. 2008. Ilmu Pendidikan. Yogyakarta: UNY Press.

Sujana, Nana. 2005. Penilaian Hasil Prose Belajar Mengajar. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Suprihatiningrum, Jamil. 2013. Guru Profesional. Yogyakarta: Ar-Ruzz Media.

Syah, M. Muhibbin. 2008. Psikologi Pendidikan. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Usman, Moh Uzer. 2017. Menjadi Guru Profesional. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Wijaya, Ferri Zal, and Didik Supriyanto. 2018. “Pengaruh Linieritas Pendidikan Formal Guru Terhadap Kompetensi Pedagogik Di Madrasah Ibtidaiyah Salafiyah Syafi’iyah 1 Sooko Mojokerto.” Proceedings Internasional Seminar III III (2).




DOI: http://dx.doi.org/10.24042/atjpi.v10i2.5140

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Copyright (c) 2019 Al-Tadzkiyyah: Jurnal Pendidikan Islam

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

 Creative Commons License
Al-Tadzkiyyah: Jurnal Pendidikan Islam is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International LicenseCopyright © UIN Raden Intan LampungAll rights reserved.