Pengaruh Komunikasi Interpersonal Takmir dan Jamaah Dalam Memakmurkan Masjid

Abdul Syukur, Devid Saputra

Abstract


Perkembangan masjid baik dari segi kuantitas maupun kualitas fisik bangunan kerap tidak diimbangi dengan kondisi kemakmuran masjid, akibatnya banyak dijumpai masjid-masjid dengan arsitektur indah, namun hanya “hidup” pada waktu tertentu seperti pada saat bulan suci Ramadhan atau pada waktu pelaksanaan shalat wajib. Takmir memiliki peranan yang penting dalam memakmurkan masjid, kehadiran takmir diharapkan mampu menghidupkan peran masjid secara luas bagi masyarakat. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh komunikasi antar pribadi yang terjadi antara takmir dan  jamaah disekitar masjid dan seberapa besar pengaruh tersebut bagi kemakmuran masjid. Penelitian dilakukan terhadap masjid yang tersebar di Kota Bandar Lampung dengan metode kuantitatif melalui survey dan analisis korelasional. Hasil penelitian menunjukan terdapat pengaruh komunikasi interpersonal takmir dan jamaah dengan kemakmuran masjid dengan koefisiensi korelasi sebesar 0.771, sehingga dapat disimpulkan korelasi antar variabel x (komunikasi interpersonal takmir dan jamaah) dan variabel y(kemakmuran masjid) memiliki hubungan yang kuat dan positif.


Keywords


Komunikasi Interpersonal, Takmir, Memakmurkan Masjdi

References


Atik Nurfatmawati. “Strategi Komunikasi Takmir Masjid dalam Memakmurkan Masjid Jogokariyan Yogyakarta.” Jurnal Dakwah Risalah. Volume 31 Nomor 1, Juni 2020. Pp. 21-34.

Ayub Mohammad E. 1996. Manajemen Masjid, Jakarta: Gema Insani Press.

Cangara, H. (2014) Pengantar Ilmu Komunikasi. Jakarta: PT RajaGrafindo Persada.

Hanik AsihIzzati. Peran Takmir Masjid Dalam Meningkatkan Kualitas Pendidikan Islam (Studi Di Masjid Al Muttaqiin Kalibening Tingkir Shalatiga). Jurnal skrips. 2018.

Jack, Fraenklen. Wallen E, Norman. 2008. How to Design and Evalute Researche in Education. New York (US): Mc Graw-Hill Inc.

Gay, LR, Geoffrey E. Mills & Peter Airasian. 2009. Educational Research, Competencies for Analysis and Application. New Jersey: Pearson Education, Inc.

Raqib, Moh. 2005. Menggugat Fungsi Edukasi Masjid. Purwokerto: STAIN Purwokerto Press pp.73

Sa'adatuMukarromatil Arifah dan Indana Zulfa. Peran Takmir Dalam Meningkatkan Kemakmuran Masjid (Studi Kasus Di Masjid Al-Huda Citrodiwangsan Lumajang). Jurnal Dakwatuna: Jurnal Dakwah Dan Komunikasi Islam. Vol 4 No. 2 Agustus 2018. Pp. 63-91.

Sendjaja, S.D. (1994). Teori Komunikasi. Jakarta: Universitas Terbuka

Sapri, M., Muin, Z., & Sipan, I. (2016) Key Drivers of an Effective Facilities Management Practice for Malaysia State Mosque. In MATEC Web of Conferences 66, p. 0082.

Sugiyono. 2012. Pengantar. Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif R&D. Bandung (ID) : Alfabeta.

Thoha, Miftah. 2009. Perilaku Organisasi : Konsep Dasar dan Aplikasinya. Jakarta (ID): Rajawali Pers.

https://bandarlampungkota.go.id/new/kecamatan.html Diakses 05 Januari 2021

https://www.nu.or.id/post/read/115782/tujuh-program-untuk-memakmurkan-masjid- Diakses 05 Januari 2021




DOI: http://dx.doi.org/10.24042/komunika.v4i1.9240

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 KOMUNIKA

License URL: https://creativecommons.org/licenses/by-nc-sa/4.0

Creative Commons License

Komunika is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International LicenseCopyright © Faculty of Da'wah and Communication Sciences, Universitas Islam Negeri Raden Intan Lampung. e-ISSN: 2615-5206