Relasi Mubādalah Antara Pemerintah Dan Masyarakat Pasca Pandemi Covid-19 Dalam Q.S An-Nisa': 58-59
Abstract
Abstract
This article explores the relationship between government and society found in Q.S An-Nisa' (4): 58-59 using Qira’ah Mubādalah. Qira’ah Mubādalah is a method involving two parties that embodies the concepts of reciprocity and collaboration between the two involved parties. The steps of the study are as follows: First, determine and authenticate the Islamic teachings contained in global books that serve as the foundation for comprehension; second, identify the primary ideas contained in the texts to be analyzed; third, deduce from the second step the gender that is not indicated in the text from the text's major premise. The data source for this qualitative study is publications on the topic. According to the findings of this study, the government and society must rebuild reciprocal ties to create post-pandemic progress. This article also discusses the education and health sectors. According to the author, these two sectors are among the other two that require repair and renewal.
Keywords: Covid-19; Government; Mubādalah; QS. an-Nisa: 58-59; Society.
Abstrak
Artikel ini mendiskusikan tentang hubungan antara pemerintah dan masyarakat yang terdapat dalam Q.S An-Nisa’ (4): 58-59 dengan menggunakan Qira’ah Mubādalah. Qira’ah Mubādalah merupakan pendekatan yang melibatkan dua belah pihak yang di dalamnya terkandung nilai-nilai kesalingan dan kerja sama antara dua belah pihak yang berkaitan. Adapun langkah-langkahnya Pertama, menentukan dan menegaskan prinsip dalam ajaran Islam yang terdapat dalam teks-teks universal yang menjadi dasar dari pemahaman. Kedua, menemukan pemikiran inti yang tersimpan dalam teks-teks yang akan dilakukan penafsiran. Ketiga, menurunkan ide pokok dari teks yang terdapat dalam langkah kedua kepada jenis kelamin yang tidak disebutkan dalam teks. Penelitian ini berjenis penelitian kualitatif yang sumber datanya berasal dari artikel-artikel yang terkait dengan tema ini. Adapun hasil dari penelitian ini bahwa pemerintah dan masyarakat seyogyanya membangun kembali hubungan yang resiprokal sehingga dapat menciptakan kemajuan pasca pandemi. Artikel ini pula menyoroti dua sektor, yakni: pendidikan dan kesehatan. Yang kedua sektor ini menurut penulis salah dua dari sektor lain yang harus diperbaiki dan diperbaharui.
Kata kunci: Covid-19; Masyarakat; Mubādalah, Pemerintah; QS. an-nisa: 58-59.
Full Text:
PDFReferences
Daftar Pustaka
Amrullah, Abdul Malik Karim, Tafsir Al-Azhar, Vol. 1 (Singapura: Singapura Pustaka Nasioanal PTE LTD, 1999)
an-Naisaburi, Al-Wahidi, Asbabun Nuzul (Surabaya: Penerbit Surabaya, 2014)
Ansori, Aan, and Ahmad Fitriyadi Sari, ‘Inovasi Pendidikan Di Masa Pandemi Covid-19’, Jurnal Literasi Pendidikan Nusantara, 1.2 (2020)
Anwar, Arman, and Richard Marsilio Waas, ‘Hak Atas Informasi, Edukasi Dan Pelayanan Kesehatan Terhadap Masyarakat Adat Di Maluku Selama Pandemi Covid- 19’, SASI, 27.28 (2021), 149–59
As-Suyuthi, Jalaluddin, Asbabun Nuzul: Sebab Turunnya Ayat Al-Qur’an (Depok: Gema Insani, 2009)
Ash-Shiddieqy, Muhammad Hasbi, Tafsir Al-Qur’anul Majdi An-Nur, Vol. 1 (Semarang: Pustaka Rizki Putra, 2000)
Az-Zuzahili, Wahbah, Tafsir Al-Munir, Vol. 1 (Jakarta: Gema Insani, 2004)
BBC, ‘Ovid: “Fungsi Fasilitas Kesehatan Kolaps Dan Nakes Kelelahan”, Apakah Cukup Dijawab Dengan Penambahan Tempat Tidur Perawatan?’, BBC Indonesia, 2021
CNN Indonesia, ‘Nadiem Ibaratkan Pandemi Covid-19 Ledakan Bagi Pendidikan’, CNN Indonesia, 2020
Engineer, Asghar Ali, Pembebasan Perempuan (Yogyakarta: LKiS, 2007)
Hadi, Sopian, ‘Covid-19 Dan Problem Rumah Sakit’, Ombudsman RI, 2020
Irwandy, ‘4 Gelombang Besar Pandemi Covid-19 Menghantam Sistem Pelayanan Kesehatan’, The Conversation, 2020
Iskandar, Dadi Junaedi, ‘Pentingnya Partisipasi Dan Peranan Kelembagaan Politik Dalam Proses Pembuatan Kebijakan Publik’, Jurnal: Ilmu Administrasi, 14.1 (2017)
Jarir Ath-Thabari, Abu Ja’far Muhammad bin, Tafsir Ath-Thabari Vol. 2 (Jakarta Selatan: Pustaka Azzam, 2007)
Jayani, Dwi Hadya, ‘LSI: Kepercayaan Publik Terhadap Jokowi Dalam Tangani Covid-19 Menurun’, Lembaga Survei Indonesia, 2021
Joharudin, Agus, Muhammad Andi Septiadi, Sephia Maharani, Tarisma Ditya Aisi, and Nurwahyuningsih, ‘Panic Syndrom Covid-19: Penekanan Terhadap Kebijakan Yang Diberikan Pemerintah’, Jurnal Perpektif, 4.1 (2020)
Khasanah, Dian Ratu Ayu Uswatun, Hascaryo Pramudibyanto, and Barokah Widuroyekti, ‘Pendidikan Dalam Masa Pandemi Covid-19’, Jurnal Sinestesia, 10.1 (2020)
Kodir, Faqihuddin Abdul, Perempuan (Bukan) Sumber Fitnah Mengaji Ulang Hadis Dengan Metode Mubālah (Bandung: Afkurna, 2021)
———, Qirā’ah Mubādalah Tafsir Progresif Untuk Gender Dalam Islam (Yogyakarta: IRCiSoD, 2019)
Kompas.com, ‘Cerita Lia Hampir Setahun Belajar Jarak Jauh Karena Pandemi, Mengaku Sedih, Kesepian, Dan Putus Asa’, Kompas.Com, 2021
Makdori, Yopi, ‘Cerita Anak Papua Belajar Daring Di Tengah Pandemi Corona Covid-19’, Liputan 6, 2020
Martoredjo, Nikodemus Thomas, ‘Pandemi Covid-19 : Ancaman Atau Tentangan Bagi Sektor Pendidikan ?’, Jurnal Binus, 7.1 (2020)
Muazzinah, Zakki Fuad Khalil, and Cut Zamharira, ‘Integrasi Antara Pemerintah Dan Ulama Dalam Penangan Covid-19 Di Aceh’, Jurnal El-Riyasah, 12.2 (2021)
Nurhalimah, Siti, ‘Covid-19 Dan Hak Masyarakat Atas Kesehatan’, SALAM: Jurnal Sosial Dan Budaya Syar-I, 7.6 (2020), 543–54
Pink, Bidara, ‘Kepercayaan Terhadap Pemerintah Menurun’, KONTAN.CO.ID, 2021
Quthb, Sayyid, Tafsir Fi Zhilalil-Quran Di Bawah Naungan Alquran, Vol. 12 (Jakarta: Gema Insani, 2004)
Rosana, Ellya, ‘Negara Demokrasi Dan Hak Asasi Manusia’, Jurnal TAPIS, 12.1 (2016)
Saeed, Abdullah, Pengantar Studi Al-Qur’an, Terj. Shulkhah Dan Sahiron Syamsuddin (Bantul: Baitul Hikmah Press, 2020)
Shihab, M. Quraish, Tafsir Al-Mishbah, Vol. 2 (Tangerang: Lentera Hati, 2021)
Sorongan, Tommy Patrio, ‘Kasus Covid Jakarta Jadi Sorotan WHO, Ancaman Gelombang 3?’, CNBC Indonesia, 2021
Sukur, Moch Halim, Bayu Kurniadi, and Ray Faradillahisari N, ‘Penanganan Pelayanan Kesehatan Di Masa Pandemi Covid-19 Dalam Perspektif Hukum Kesehatan’, Journal Inicio Legis, 1.1 (2020)
Thr, ‘LaporCovid19 Kritik Salah Sistem RS Tangani Pasien Darurat’, CNN Indonesia, 2021
Wijaya, Callistasia, ‘Sekolah Di Tengah Pandemi Covid-19: Para Siswa “tertinggal” Secara Akademik, Orang Tua: “Saya Pilih Anak Selamat”’, BBC News Indonesia, 2020
DOI: http://dx.doi.org/10.24042/al-dzikra.v16i2.11784
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2022 Ahmad Murtaza MZ, Raisa Zuhra Salsabila Awaluddin
License URL: https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0
Al-Dzikra [ISSN: 1978-0893, e-ISSN: 2714-7916] published by Faculty of Ushuluddin and Religious Study, Universitas Islam Negeri Raden Intan Lampung
Office: Gedung Dekanat Lama Lt. 2, Fakultas Ushuluddin dan Studi Agama, Universitas Islam Negeri Raden Intan Lampung. Jl. Letkol H. Endro Suratmin, Sukarame, Bandar Lampung, Lampung, Indonesia, KP. 34513. Website: http://ejournal.radenintan.ac.id/index.php/al-dzikra/index, email: aldzikra@radenintan.ac.id
Al-Dzikra: Jurnal Studi Ilmu al-Qur'an dan al-Hadits is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.