HUKUM DAN PERKEMBANGAN MASYARAKAT

Ellya Rosana

Abstract


Abstrak

                 Hukum merupakan suatu aturan yang berlaku dalam masyarakat, baik itu masyarakat yang masih bersifat tradisional maupun masyarakat modern.  Secara kodrati ketenangan dan ketenteraman kehidupan dicapai apabilka masyarakat menyediakan kontrol, pengawasan sosial, baik tertulis maupun tidak tertulis.  Secara realistis unsur-unsur pengawassan sosial ini akan mengalami perubahan dan perkembangan baik secara evolusi maupun revolusi sesuai dengan perkembangan masyarakat.  Implementasi pengaturan merupakan perwujudan dari keinginan kaidah hukum agar fungsi pengendalian sosial dan kontrol sosial dapat terjelmakan dalam masyarakat.  Oleh karena itu baik hukum maupun masyarakat harus saling menyesuaikan terhadap perkembangan yang terjadi, agar terjadi keharmonisan antara keduanya.

Kata Kunci: Hukum, Masyarakat


Full Text:

PDF

References


Daftar Pustaka

Abdulsyani. Sosiologi Skematika Teori dan terapan. Bumi Aksara. Jakarta. 1994.

Anwar, Yesmil dan Adang. Pengantar Sosiologi Hukum. Gramedia Widyasarana Indonesia. Jakarta. 2008.

Fakih, Mansour. Runtuhnya Teori Pembangunan dan Globalisasi. Insist Pers. 2009.

Fuady, Munir. Sosiologi Hukum Kontemporer Interaksi Hukum, Kekuasaan dan Masyarakat. Citra Aditya Bakti. Bandung. 2007.

Kansil, C.S.T. Pengantar Ilmu Hukum dan Tata Hukum Indonesia. Balai Pustaka. Jakarta. 1986.

Kusumaatmadja, Mochtar. Konsep-konsep Hukum dalam Pembangunan. Alumni. Bandung. 2002.

MD, Mahfud. Membangun Politik Hukum Menegakkan Konstitusi. Pustaka LP3ES. Jakarta. 2006.

Rahardjo, Satjipto. Sosiologi Hukum Perkembangan Metode dan Pilihan Masalah. Genta Publishing. Yokyakarta. 2010.

----------------.Sosiologi Hukum Esai-esai Terpilih. Genta Publishing. Yokyakarta. 2010.

Saifullah. Refleksi Sosiologi Hukum. Refika Aditama. Semarang. 2007.

Soekanto, Soerjono. Pokok-pokok Sosiologi Hukum. Raja Grafindo Persada Jakarta. 2001.

Utsman, Sabian. Dasar-dasar Sosiologi Hukum Makna Dialog antara Hukum dan Masyarakat. Pustaka Pelajar. Yokyakarta. 2009.




DOI: http://dx.doi.org/10.24042/tps.v9i1.1578

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License

All publications by Jurnal TAPIS [ISSN-p 0216-4396; ISSN-e 2655-6057 ] are licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License