PEMIKIRAN POLITIK HASAN AL-BANA

Yusafrida Rasyidin

Abstract


Abstract

Hasan al-Bana is a charismatic figure who is loved by his followers. The way he leads his congregation is like a Sufi sheikh leading his tarekat, in his movement al-Bana is very concerned about the function of each component of his organization. In politics, al-Bana provides several discussions and all of them are based on the correct understanding of Islam as a complete and comprehensive way of life. The discussions are: 1) Urubah (Arabism), 2) Wathaniyah (Patriotism), 3) Qauniyah (Nationalism), 4) Alamiyah (Internationalism). In the activities of political movements, there are three main steps that must be passed: the Ta'rif stage (Introduction/stages), Takwin (Formation), and Tanfiz (Implementation). The stages mentioned above show the systematic steps of a movement in achieving its goals. The influence of Hasan al-Bana's thought on the emergence of political parties in Indonesia is in terms of Islamism (his thoughts on Syumuliatul Islam/universal Islam), Patriotism (love of the homeland), and Nationalism (the next generation who must follow in the footsteps of their predecessors. The process of transforming Hasan's thought al-Bana to Indonesia, namely through the social interactions of Tarbiyah movement activists on campuses throughout Indonesia, and Hasan al-Bana's works through books containing the thoughts and ideological values of al-Ikhwan, both written directly by Hasan al-Bana and al-Ikhwan figures.

Keywords: Thought, Hasan al-Bana, Politics

Abstrak

Hasan al-Bana merupakan tokoh karismatik yang begitu dicintai oleh pengikutnya. Cara memimpin jamaahnya bagai seorang syeikh sufi memimpin tarekatnya, dalam gerakannya al-Bana sangat memperhatikan fungsi setiap komponen organisasinya. Dalam perpolitikan al-Bana memberikan beberapa pembahasan dan semuannya itu berpijak pada pemahaman yang benar terhadap Islam sebagai pedoman hidup yang paripurna dan komprehensif. Pembahasan tersebut adalah: 1) Urubah (Arabisme), 2) Wathaniyah (Patriotisme), 3) Qauniyah (Nasionalisme), 4) Alamiyah (Internasionalisme). Dalam aktivitas gerakan politik menetapkan tiga langkah pokok yang harus dilalui: Tahap Ta’rif (Pengenalan/tahapan), Takwin (Pembentukan), dan Tanfiz (Pelaksaan). Tahapan-tahapan tersebut diatas menunjukkan langkah-langkah sistematis dari suatu gerakan dalam mencapai tujuannya. Dalam pengaruh pemikiran Hasan al-Bana terhadap munculnya partai perpolitikan di Indonesia adalah dari segi Islamisme (pemikirannya tentang Syumuliatul Islam/universal Islam), Patriotisme (cinta tanah air), dan Nasionalisme (generasi penerus yang harus mengikuti jejak para pendahulunya. Proses transformasi pemikiran Hasan al-Bana ke Indonesia yakni melalui interaksi sosial para aktivis gerakan Tarbiyah yang ada dikampus-kampus di seluruh Indonesia, dan karya-karya Hasan al-Bana melalui buku-buku yang memuat pemikiran dan nilai-nilai ideologi al-Ikhwan, baik yang ditulis langsung oleh Hasan al-Bana maupun tokoh-tokoh al-Ikhwan.   


Keywords


Pemikiran ; Hasan al-Bana ; Politik

Full Text:

PDF

References


Abdul Hamid al-Ghazali, Meretas Jalan Kebangkitan Islam, Peta Pemikiran Hasan al-Bana. Intermedia. Solo. 2001

Ali Abdul Halim Mahmud, Ikhwanul Muslimin, Jilid I, Gema Insani Press, Jakarta, 1997.

Departemen Agama RI, Al-Qur’an dan terjemahannya.

Harun Nasution et al, Ensiklopedi Islam Indonesia. Jakarta. Djambatan 1992

Harun Nasution, Islam Ditinjau dari Berbagai Aspeknya. Jilid II. Jakarta. UI Press 1986.cet VI

Hasan al-Bana, Risalah Pergerakan Ikhwanul Muslimin. Era Intermedia. Solo

Jum’ah Amin Abdul Aziz, Pemikiran Hasan al-Bana dalam Akidah & Hadits, Pustaka Al-Kautsar. Jakarta. 2005

Muhammad Iqbal, M.Ag & H.Amin Husein Nasution, Pemikiran Politik Islam, Kencana Premada Media Group. Jakarta. 2010.

Sultan Kamil, Pemikiran Islam Tematik. Premadia Media Group. Jakarta. 2013

Yan Mahmudi, Partai Keadilan Sosial. Ikhwanul Muslimin. http.wikipedia/wiki/Ikhwanul

Yusuf Qardawi, Umat Islam Menyongsong Abad-21. Solo. 2001.




DOI: http://dx.doi.org/10.24042/tps.v18i1.12220

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License

All publications by Jurnal TAPIS [ISSN-p 0216-4396; ISSN-e 2655-6057 ] are licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License